Soal Ulangan IPS Kelas 2 Bab Dokumen Dan Koleksi Benda Berharga Semester 1

Diupdate Dot In - Soal Ulangan IPS Kelas 2 Bab Dokumen Dan Koleksi Benda Berharga Semester 1 adalah postingan kali ini, merupakan soal latihan ulangan bab kelas 2 semester 1 berdasarkan kurikulum KTSP 2006.

Sebelumnya Saya sudah membuat soal soal berdasarkan Sub Bab pada Materi Dokumen Dan Koleksi Benda Berharga yang terdiri dari :

Dokumen Diri
Dokumen Keluarga
Koleksi Benda Berharga
Cara Merawat Dokumen dan Benda Berharga


Soal Ulangan IPS Kelas 2 Bab Dokumen Dan Koleksi Benda Berharga Semester 1

Berikut adalah Soal Ulangan yang dimaksud, yaitu:

I. Isilah titik titik dibawah ini dengan jawaban yang tepat !
1. Bukti kelulusan seseorang dari sekolah disebut . . .
2. Tempat penyimpanan koleksi perangko disebut . . .
3. Perpustakaan adalah tempat penyimpanan koleksi . . .
4. SIM dikeluarkan oleh pihak . . .
5. Kartu Pelajar termasuk dokumen .. .
6. Foto bisa mengingatkan kita pada peristiwa masa . . .
7. SIM C berguna untuk pengendara . . .
8. Dokumen tentang kelahiran disebut .. .
9. Filatelis adalah sebutan bagi orang yang senang mengoleksi . . .
10. Memelihara dokumen dan koleksi merupakan kewajiban . . .
11. Surat tanda penghargaan disebut . . .
12. Piagam diberikan kepada seseorang atas . . .
13. Kartu Keluarga berisi identitas . . .
14. Kartu Keluarga dibuat di kantor . . .
15. Prangko dapat kita beli di . . .

Demikianlah 15 soal isian untuk ulangan harian IPS kelas 2 semester 1 bab Dokumen dan Koleksi Benda Berharga diatas semoga bisa bermanfaat.

Dapatkan Juga

Belum ada Komentar untuk "Soal Ulangan IPS Kelas 2 Bab Dokumen Dan Koleksi Benda Berharga Semester 1"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel